Sunday, December 13, 2009

Dec 11, 2009

All,

Long time no see.
Saya hanya mengingatkan saja kepada para trader dan investor. Bulan ini adalah bulan terakhir untuk tahun 2009 dan ada banyak hari libur yaitu tanggal 18 Dec yang notabene adalah hari jumat ditambah dengan tanggal 25 Dec. Hampir tiap minggu ada tanggal merah alias ada tambahan liburan.

Apa arti semuanya ini? Banyak libur berarti bursa saham di Jakarta akan tutup tapi bursa saham di belahan bumi lain tetap buka dan kita tidak tahu kondisi pasar di belahan bumi lain tersebut. Kita hanya dapat berharap harap cemas (mudah2an bursa mengalami kenaikan dan akan berimpact ke JSX) bagaimana kalau sebaliknya? Kita tidak bisa jual saham kita di JSX karena libur dan pasti hari berikutnya saat bursa dibuka akan banyak yang jualan dibandingkan dengan yang beli.

Selain itu merupakan bulan dimana kita berlibur sama keluarga menikmati akhir tahun tanpa diganggu dengan berita "bearish" saham dan portfolio nilainya turun terus yang akhirnya mengganggu liburan. Kebanyakan pada saat-saat ini mereka berusaha untuk menjual sahamnya sebelum liburan yang berarti bursa akan memerah selama bulan desember ini.

Jadi, siapa yang mengetahui masa depan, hanyalah kita sendiri yang bisa menentukan mau kearah mana tujuan kita. Berlakulah "bijak" dalam menanggapi segala hal rumor ataupun berita, serta perkuatlah trading plan anda.

Happy Trading and Investing

Annur "Aunty" Wijayakusuma



INDF;





BUMI;





ASII;





ANTM;




ADRO;

No comments:

Post a Comment

SImple Technical Analysis of stock

Hi, thanks to visit my blog.

Some people use the complicated analysis to decide the stocks they want to buy or sell. I want to make it as simple as I can.

Happy read!

Annur "aunty" wijayakusuma